Informasi
-
Pembangunan Tugu Belido Capai 97%
- August 14, 2017
- Posted by: Bovend Saor Sitinjak
- Category: Berita Lokal, cuaca & peristiwa, Informasi, lainnya, Sosial dan Budaya
No CommentsSebentar lagi kota Palembang akan memiliki ikon baru, yaitu Tugu Belido di area Benteng Kuto Besak (BKB). Tugu Belido berukuran panjang 11 meter, diameter 3,4 meter, dengan berat 3 ton, terbuat dari tembaga yang dilapisi perak, dan dikerjakan oleh para pengrajin asal Boyolali. Project Manager PT. Sinar Braja Mukti, Stevanus Alvin, selaku pelaksana pembangunan Tugu
-
Pajak Bertutur Edukasi Calon Wajib Pajak
- August 11, 2017
- Posted by: Dina Apriana
- Category: Berita, Berita Umum, Informasi
Untuk mengenalkan pentingya pajak bagi kerangka pembangunan nasional Kanwil DJP Sumsel dan Kepulauan Bangka Belitung menggelar kegiatan Pajak Bertutur. Kegiatan ini serentak di seluruh Indonesia. Kakanwil DJP Sumsel & Babel M Ismiriansyah M Zain atau yang akrab dipanggil Rendy mengatakan kegiatan pajak bertutur dilakukan di kampus – kampus dan di sekolah – sekolah. Dan untuk
-
Avrist Asuransi Bagi Bagi Tumbler
- August 11, 2017
- Posted by: Dina Apriana
- Category: Berita Umum, ekonomi & bisnis, Informasi
Palembang ,Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) Pasar Kito di hari ke dua pameran dan edukasi asuransi khususnya both Avrist di Benteng Kuto Besak, Palembang, Sumatera Selatan ramai dikunjungi warga seperti wawancara kami dengan salah satu pengunjung bapak Safarudin mengatakan untuk tema yang diusung Avrist menarik taman langit sehingga ketika berada disini merasa aman dan untuk
-
TAA-AAJI 2017, Cemerlang Raih Prestasi Gemilang Bersama Agen Berprestasi
- August 10, 2017
- Posted by: Bovend Saor Sitinjak
- Category: Agenda, ekonomi & bisnis, Informasi, Jasa & Pelayanan, Sosial, Sosial dan Budaya
Penyelenggaraan Malam Penghargaan TAA-AAJI yang ke-30 digelar Rabu (9/8/2017), di Hotel Aryaduta Palembang, di kota yang pernah menjadi salah satu pusat dari Kerajaan Sriwijaya.A�Menjadikan kota Palembang sebagai pusat kegiatan Top Agent Award Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (TAA-AAJI) 2017, merupakan suatu kebanggaan tersendiri. Kota terbesar kedua setelah Medan di kawasan Sumatera ini memiliki nilai-nilai warisan seni
-
Marlina Bustami Resmi Jadi GM Batiqa Hotel Palembang yang Baru
- August 8, 2017
- Posted by: Bovend Saor Sitinjak
- Category: Berita Lokal, Informasi, Jasa & Pelayanan, tokoh & peristiwa
Senin (7/8/2017),A�Laode Ayub Zailani, atau yang akrab disapa Ayub, mengakhiriA�masa jabatannya sebagai General Manager Batiqa Hotel Palembang setelah 2 tahun bertugas di hotelA�tersebut. Hotel yang beralamat di Jl. Kapten A. Rivai Palembang, selanjutnya dipimpin oleh General Manager yang baru yakni Marlina Bustami. Batiqa Hotel Palembang menggelar acara serah terima jabatan GM Batiqa Hotel Palembang, pada
-
Pemerintah Kota Palembang Raih Piala Adipura Ke-11 Berturut-turut.
- August 3, 2017
- Posted by: Bovend Saor Sitinjak
- Category: Berita Lokal, cuaca & peristiwa, Informasi, Nusantara, Sosial, Sosial dan Budaya, tokoh & peristiwa
Pemerintah Kota Palembang melakukan arak-arakan Piala Adipura ke-11 yang diraih secara berturut-turut, Kamis (3/8/2017) pagi. Arak-arakan dimulai dari Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang, kemudian ke Jalan Kolonel H. Barlian, lalu ke Jalan Jendral Sudirman, dan berakhir di Benteng Kuto Besak (BKB), yang sudah disiapkan panggung hiburan. Kota Palembang berhasil meraih 4 penghargaan di bidang