Forum Pesona Sriwijaya Resmi Dikukuhkan

Sahabat Sonora , hari ini  Forum Pesona Sriwijaya hari ini resmi dikukuhkan oleh Gubernur  Sumatera Selatan Alex Noerdin juga dihadiri oleh Dirjen Kebudayaan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI  di Griya Agung. Forum Pesona Sriwijaya merupakan Komunitas masyarakat yang menjadi salah satu unsur  Pentahelix  sebagai mitra pemerintah Provinsi Sumatera Selatan dalam melaksanakan hal-hal yang berkaitan dengan Budaya dan Wisata daerah Sumatera Selatan



Leave a Reply